MENU TUTUP

Peduli Sesama, Polsek Bandar Sei Kijang Bagikan Sembako Kepada Warga

Jumat, 03 September 2021 | 15:30:08 WIB | Di Baca : 1481 Kali
Peduli Sesama, Polsek Bandar Sei Kijang Bagikan Sembako Kepada Warga

SeRiau - Dalam rangka kegiatan jumat berkah peduli sesama, Polsek Bandar Sei Kijang membagikan sembako kepada sejumlah warga di Desa Kiyab Jaya, Kecamatan Bandar Sei Kijang, Jumat (3/9/2021).

Selain membagikan sembako, Kapolsek juga memberikan imbauan agar masyarakat tetap menjaga kesehatan dengan selalu menerapkan protokol kesehatan (Prokes).

"Semoga melalui giat ini kami dapat mempererat silaturahmi dengan masyarakat," ujar Kapolsek.

Ia berharap, dengan bantuan yang diberikan dapat membantu meringankan beban ekonomi masyarakat. (**H)


Berita Terkait +
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

BAN-PDM Provinsi Riau Gelar Rakorda Pertama, Sebanyak 2062 Satuan Pendidikan di Akreditasi Tahun Ini

2

SE Kadisdik Riau Tentang Larangan Perpisahan di Hotel Dinilai Forkom Waktunya Kurang Tepat

3
Ketua TKD: Ini Kemenangan Masyarakat

Prabowo & Gibran Ditetapkan Jadi Presiden Wakil Presiden Terpilih

4

PT Putra Kemasindo di Sidak  Komisi IV,  Di Warnai Adu Mulut

5

ARA Perkuat Eksistensi Pendidikan di Provinsi Riau