MENU TUTUP

Pemko Tunggak Pembayaran Lampu Penerangan Jalan 20 M

Rabu, 14 Desember 2016 | 06:02:04 WIB | Di Baca : 904 Kali
Pemko Tunggak Pembayaran Lampu Penerangan Jalan 20 M
  lampu-jalan Pekanbaru, Seriau Komang Humas PT PLN Area Pekanbaru membantah tuggakan pembayaran Lampu Penerangan Jalan (LPJ) yang dilakukan Pemko Pekanbaru sebesar Rp. 80 Miliar tetapi, berdasarkan data yang tercatat Pemko hanya memiliki Rp. 19 Miliar dari Rp. 20 Miliar tunggakan. "Tidak benar mencapai Rp 80 Miliar. Menurut sistim data tercatat hanya tersisa Rp 19 Miliar, dari Rp 20 Miliar tunggakan tiga bulan sebelumnya," ungkapnya ketika dihubungi, Rabu (14/12/2016) Menurut Komang lagi, pihaknya memaklumi atas tunggakan LPJ yang dilakukan oleh Pemko Pekanbaru yang saat ini mengalami kesulitan keuangan, dan sudah dijelaskan oleh pihak DKP Pekanbaru melalui Hearing yang diadakan oleh Komisi IV DPRD Kota Pekanbaru beberapa waktu lalu.  "Waktu kita diundang Komisi IV DPRD Pekanbaru untuk hearing, disana juga ada pemerintah daerah melalui Dinas Kebersihan dan Pertamanan (DKP) dan mereka sudah menjelaskan permasalahan penunggakan tersebut," ucapnya. Lebih lanjut Komang juga menyebut, PLN menyambut baik keterbukaan Pemko Pekanbaru terkait permasalahan kendala pembayaraan yang dialaminya, dan terlebih dalam etikanya Pemko tetap melakukan angsuran pembayaran meski didalam keterbatasan. "Intinya niat membayarnya kan ada, itu yang terpenting. Kalau soal kendala PLN juga memakluminya," ujarnya (Can)


Berita Terkait +
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Diawali Khatam Alquran, 151 Siswa SMA Muhammadiyah 1 Pekanbaru Berkemajuan Purna Wisuda

2

Ribuan Civitas UMRI Gelar Aksi Dukung Kemerdekaan Palestina

3

Hadrikan Mantan PWMP di Milad ke- 92, Pemuda Muhammadiyah Riau Gelar Dialog dan Rakerwil

4

Serius Maju Pilkada Rohil, Zakifri S.Hi Kembalikan Berkas Pendaftaran ke Partai Demokrat

5

Di Gadang Gadang Bakal Maju di Pilwako Pekanbaru , Agung Nugroho dan Ade Hartati Ambil Fomulir ke PAN Kota Pekanbaru