MENU TUTUP

Ginda Burnama Hadiri Peringatan Hari Jadi Pramuka ke 62 Tahun

Rabu, 23 Agustus 2023 | 13:20:34 WIB | Di Baca : 680 Kali
Ginda Burnama Hadiri Peringatan Hari Jadi Pramuka ke 62 Tahun

 


SeRiau-   Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Pekanbaru merayakan peringatan Hari Pramuka ke-62 di di Ballroom Lantai VI, Komplek Perkantoran Tenayan Raya, Selasa, (22/8/2023)

Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Kota Pekanbaru Ginda Burnama ST.MT turut Hadir Dalam Acara ini.

Wakil Ketua DPRD Pekanbaru Ginda Burnama ST.MT mengucapkan Tahniah Kepada Pramuka Pekanbaru sekaligus PJ Walikota Pekanbaru yang di Lantik sebagai ketua Majelis Pembimbing Cabang" Tahniah saya ucapkan kepada Pramuka cabang Pekanbaru sekaligus PJ walikota yang dilantik menjadi Majelis Pembimbing Cabang Pramuka kota Pekanbaru semoga mampu membawa Pramuka Pekanbaru menjadi Praja Muda Kirana yang berprestasi dan menjadikan Pramuka Pekanbaru lebih baik lagi " tegas Politisi Muda Gerindra ini .

Ketua Warcab Gerakan Pramuka Masykur Tarmizi SSTP MSi menyampaikan secara umum laporan pembinaan dan pengembangan Gerakan Pramuka di Pekanbaru. "Pasca pembentuknya pemekaran kecamatan di Pekanbaru Gerakan Pramuka secara aktif dengan membentuk satuan organisasi tingkat kwartir ranting. Sehingga saat ini 15 kecamatan Kota Pekanbaru telah terbentuk dan dilantik kepengurusannya," jelas Masykur Tarmizi.(***)



 


Berita Terkait +
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

TAF Daftarkan Agung Ke PDIP

2

Bahas LKPJ 2023, Ketua DPRD Rohil Singgung Naiknya Angka Kemiskinan

3

BAN-PDM Provinsi Riau Gelar Rakorda Pertama, Sebanyak 2062 Satuan Pendidikan di Akreditasi Tahun Ini

4

SE Kadisdik Riau Tentang Larangan Perpisahan di Hotel Dinilai Forkom Waktunya Kurang Tepat

5

Jangan Sampai Kehabisan, Tiket Proliga Bisa Dibeli di PLN Mobile