MENU TUTUP

BP Kep Bagan Sinembah Jaya Apresiasi Kegiatan TMMD ke 111 Kodim 0321/Rohil

Senin, 21 Juni 2021 | 11:47:55 WIB | Di Baca : 822 Kali
BP Kep Bagan Sinembah Jaya Apresiasi Kegiatan TMMD ke 111 Kodim 0321/Rohil

SeRiau - Masyarakat Kep. Bagan Sinembah Jaya Kec. Basira Kab. Rohil sangat gembira dengan adanya program TMMD ke-111 Kodim 0321/Rohil di desa mereka.

Tak hanya anggota masyarakat, Ketua Badan Pengawas Kepenghuluan (BP Kep) Bagan Sinembah Jaya juga memberikan apresiasinya atas kegiatan program TMMD yang dinilainya sudah sangat baik.

Kegiatan fisik dan non fisik TMMD di Kep. Bagan Sinembah Jaya yang dilaksanakan oleh Satgas TMMD sudah sangat baik, saya menghimbau kepada masyarakat di Kep. Bagan Sinembah Jaya agar selalu membantu kegiatan bapak TNI di desa kita ini, kata pak Sugito Ketua BP Kep. Bagan Sinembah Jaya.

Lebih lanjut dia mengatakan bahwa kemanunggalan TNI dengan rakyat harus selalu dijaga dan  dipelihara.

Kami bangga dengan TNI, terutama yang bertugas di wilayah Kab. Rohil, terima kasih bapak TNI yang telah membangun di desa kami, tambahnya.(rls)


Berita Terkait +
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

SE Kadisdik Riau Tentang Larangan Perpisahan di Hotel Dinilai Forkom Waktunya Kurang Tepat

2
Ketua TKD: Ini Kemenangan Masyarakat

Prabowo & Gibran Ditetapkan Jadi Presiden Wakil Presiden Terpilih

3

PT Putra Kemasindo di Sidak  Komisi IV,  Di Warnai Adu Mulut

4

ARA Perkuat Eksistensi Pendidikan di Provinsi Riau

5

Jalan Simpang SKA Di Perlebar, Ginda: Kita Dukung Semoga Cepat Terlaksana