MENU TUTUP

Tiga Kepsek Positif Covid-19, Disdik Pekanbaru Ingatkan Sekolah Terapkan Protokol Kesehatan

Kamis, 17 September 2020 | 18:47:17 WIB | Di Baca : 2952 Kali
Tiga Kepsek Positif Covid-19, Disdik Pekanbaru Ingatkan Sekolah Terapkan Protokol Kesehatan

SeRiau - Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Pekanbaru, mengingatkan pihak sekolah agar lebih memperhatikan penerapan protokol kesehatan pencegahan Covid-19.

Hal itu disampaikan Pelaksana tugas (Plt) Kepada Disdik Pekanbaru Ismardi Ilyas, menyikapi adanya tiga kepala sekolah yang positif terpapar corona. Satu di antaranya meninggal dunia.

"Artinya, jangan dianggap remeh covid ini. Karena covid ini adalah virus yang nyata yang juga terjadi di seluruh dunia," ucapnya, Kamis (17/9/2020).

Di samping itu, kata Ismardi, pihak sekolah juga sudah dihimbau untuk betul-betul melaksanakan Work From Home atau bekerja dari rumah.

"Kita sudah memberikan imbauan kepada seluruh sekolah agar Work From Home itu benar-benar dilaksanakan. Artinya, kita hanya memberikan pelayanan di sekolah sekitar 25 persen saja," tutupnya. (**H)


Sumber: Pekanbaru.Go.Id


Berita Terkait +
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

PT Putra Kemasindo di Sidak  Komisi IV,  Di Warnai Adu Mulut

2

Jalan Simpang SKA Di Perlebar, Ginda: Kita Dukung Semoga Cepat Terlaksana

3

DPC PDI-P Rohil Buka Penjaringan Calon Kepala Daerah Pilkada 2024

4

Open House Hari Kedua di Kediaman Wakil Ketua DPRD Riau Agung Nugroho Dihadiri 3.000 Warga

5

Lapas Bagansiapiapi Bersama Warga Binaan Gelar Shalat Idul Fitri 1445 H