MENU TUTUP

Tim Wasev TMMD Foto Bersama Warga Bagan Sinembah Jaya

Selasa, 29 Juni 2021 | 11:38:35 WIB | Di Baca : 720 Kali
Tim Wasev TMMD Foto Bersama Warga Bagan Sinembah Jaya

SeRiau - Kunjungan  Tim Wasev TMMD Mabesad ke lokasi TMMD ke-111 Kodim 0321/Rohil di Kep. Bagan Sinembah Jaya beberapa hari yang lalu, Jumat (25/06/2021) memiliki kesan tersendiri bagi warga Kep. Bagan Sinembah Jaya.

Masyarakat yang ikut bekerja di lokasi TMMD, saat Tim Wasev Mabesad yang dipimpin Brigjen TNI Temas, S.Sos. M.M, tiba, mereka dengan antusias menyambutnya. We juga  ikut berinteraksi dengan Tim Wasev.

Pak Temas sangat ramah kepada warga disini. Kami sangat senang dengan kedatangan pak Temas. Beliau berinteraksi dengan kami seperti teman sendiri, kata seorang warga.

Dalam kunjungannya di Kep. Bagan Sinembah Jaya, Tim Wasev TMMD dari Mabesad meninjau pelaksanaan  kegiatan program TMMD ke-111 baik sasaran fisik maupun sasaran non fisik.

Saat meninjau kegiatan semenisasi jalan, Tim Wasev TMMD menyempatkan diri untuk foto bersama dengan warga.

Foto ini akan kami simpan sebagai kenang-kenangan, kata warga menambahkan.(rls)


Berita Terkait +
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Agenda Rakernas Dewan Pendidikan Se- Indonesia, Prof Junaidi: Bentuk dan Deklarasikan DPN

2

SLBN Pembina Pekanbaru Ikuti Program Rancana Aksi Nasional Model Kurikulum di Kemendikbud Ristek

3

Ginda Burnama Terima Kunjungan Putri Anak Riau Mutia Aluna Khanzahra

4

Siswa SMAN 4 Pekanbaru Raih Medali Perak di O2SN Tingkat Nasional

5

1000 Kader DPD PKS Pekanbaru Hadiri Apel Siaga Menangkan Anis