MENU TUTUP

Rohman : Program TMMD ke 111 Kodim 0321/Rohil Mampu Tinggkatkan Ekonomi Masyarakat

Senin, 21 Juni 2021 | 14:18:35 WIB | Di Baca : 1031 Kali
Rohman : Program TMMD ke 111 Kodim 0321/Rohil Mampu Tinggkatkan Ekonomi Masyarakat

SeRiau - Sebanyak Sembilan orang anggota  Satgas TMMD Kodim 0321/Rohil Dpp. Serma Syahrudin melaksanakan goro bersama 5 orang masyarakat. Senin (21/6)

Goro bersama dipusatkan di sasaran 6 Box Culver 2(8*2 m) TMMD ke 111 Kodim 0321/Rohil tepatnya di RT. 04 RW. 02 Dusun Suka mulia jaya, Kepenghuluan Bagan Sinembah Jaya, Kecamatan  Basira, Rohil.

Adapun kegiatan hari ini Tim melaksanakan pemasangan papan mal box culver.

Pelaksanaan hari ke tujuh ini, anggota satgas dan warga antusias  mengerjakan sasaran 6 box culvert, terlihat warga sangat mendukung dan bersemangat dalam pelaksanaan mulai dari ikut serta dalam kegiatan dan dukungan minuman serta snack yang diantar ibu ibu setempat ke lokasi sasaran TMMD.

Bapak Rohman selaku RT 04/RW 02 setempat mengatakan ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada TNI dan pemda.

"Kami sangat terima kasih atas TMMD TNI Kodim 0321 Rohil serta rakyat bergotong royong membangun Box culver  yang selama ini diimpikan masyarakat setempat dan sangat mendukung tentang program ini,"kata Rohman.

Rohman berharap agar kiranya dapat dimanfaatkan dengan baik oleh masyarakat, sehingga pertumbuhan ekonomi meningkat.(rls)


Berita Terkait +
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

DPC PDI-P Rohil Buka Penjaringan Calon Kepala Daerah Pilkada 2024

2

Negara Hadir, 85 KK Warga Dusun Terpencil di Pelalawan Riau Kini Nikmati Listrik PLN 24 Jam Jelang Idul Fitri 1445 H

3

Wujudkan Momen Manis Silahturahmi Dengan Berkendara #Cari Aman

4

Sambut Mudik 2024, PLN Tambah 5 SPKLU di Riau

5

Dirut PLN Lakukan Inspeksi SPKLU Jalur Mudik, Pastikan 1.299 Unit Se-Indonesia Siaga Layani Pengguna Mobil Listrik