MENU TUTUP

Terus Digesa Satgas TMMD, Perehapan Musholla Capai 45 Persen

Ahad, 20 Juni 2021 | 13:30:06 WIB | Di Baca : 965 Kali
Terus Digesa Satgas TMMD, Perehapan Musholla Capai 45 Persen

SeRiau - Satgas TMMD ke 111 Kodim 0321 Rohil bersama masyarakat di Kepenghuluan Bagan Sinembah Jaya Kecamatan Bagan Sinembah Raya (Basira) Rokan Hilir  (Rohil) kembali lanjutkan pengerjaan perehapan musholla dan tempat wudhu, Minggu (20/6/2021).   

Sebanyak 20 orang anggota Gabungan Satgas TMMD Kodim 0321/Rohil pada hari ke-6 dipimpin Sertu G.Pardosi melaksanakan kelanjutan plester dingding dan dilanjutkan pemasangan teras  kamar mandi musholla.

"Dalam kegiatan ini  satgas TMMD tepatnya hari yang ke 6  TNI bersama warga dan jugaikut serta oleh Karang taruna artinya dalam kegiatan ini warga tampak begitu senang dan antusias sehingga warga yang lain bertambah semangat,"kata Danramil 03 Bgs Kapten Inf Y Mendropa.

Bahkan lanjutnya, di hari ke- 6  ini perehapan musholla dan tempat wudhu tampak sudah mencapai hasil 45 persen.

"Dengan kehadiran TNI di Desa ini warga merasa ini adalah merupakan momen yang tidak pernah dilupakan,"paparnya.(rls)


Berita Terkait +
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Jalan Simpang SKA Di Perlebar, Ginda: Kita Dukung Semoga Cepat Terlaksana

2

DPC PDI-P Rohil Buka Penjaringan Calon Kepala Daerah Pilkada 2024

3

Open House Hari Kedua di Kediaman Wakil Ketua DPRD Riau Agung Nugroho Dihadiri 3.000 Warga

4

Lapas Bagansiapiapi Bersama Warga Binaan Gelar Shalat Idul Fitri 1445 H

5

Negara Hadir, 85 KK Warga Dusun Terpencil di Pelalawan Riau Kini Nikmati Listrik PLN 24 Jam Jelang Idul Fitri 1445 H