MENU TUTUP

Jelang Perayaan Hari Raya Idul Fitri 1442 H, Polsek Pangkalan Lesung Tingkatkan Patroli C3

Rabu, 12 Mei 2021 | 13:30:20 WIB | Di Baca : 811 Kali
Jelang Perayaan Hari Raya Idul Fitri 1442 H, Polsek Pangkalan Lesung Tingkatkan Patroli C3

SeRiau - Menjelang perayaan Idul Fitri 1442 H, Kapolsek Pangkalan Lesung Iptu Sihombing, kerahkan personel untuk meningkatkan kegiatan patroli curat, curanmor, curas atau C3 di wilayah hukum setempat.

Patroli C3 tersebut dilaksanakan oleh regu unit kecil lengkap (UKL) yang dipimpin oleh Aipda Dikto Hutapea. Petugas menyasar objek vital di antaranya pusat perbelanjaan dan pusat keramaian yang menjadi sentral masyarakat.

"Kegiatan ini bertujuan guna mengantisipasi terjadinya gangguan kamtibmas seperti C3 dan menekan angka kriminalitas Di Wilkum Polsek Pangkalan Lesung," ujar Kapolsek.

Untuk itu, pihaknya berharap agar masyarakat agat melaporkan kepada pihak kepolisian jika terjafi tindak kejahatan ataupun gerakan dari orang-orang yang mencurigakan. Dengan harapan, petugas dapat menindaklanjuti dan mencegah terjadinya tindak pidana tersebut. (**H)


Berita Terkait +
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Jalan Simpang SKA Di Perlebar, Ginda: Kita Dukung Semoga Cepat Terlaksana

2

DPC PDI-P Rohil Buka Penjaringan Calon Kepala Daerah Pilkada 2024

3

Open House Hari Kedua di Kediaman Wakil Ketua DPRD Riau Agung Nugroho Dihadiri 3.000 Warga

4

Negara Hadir, 85 KK Warga Dusun Terpencil di Pelalawan Riau Kini Nikmati Listrik PLN 24 Jam Jelang Idul Fitri 1445 H

5

Wujudkan Momen Manis Silahturahmi Dengan Berkendara #Cari Aman