MENU TUTUP

Cegah Penyebaran Covid-19, Bhabinkamtibmas Polsek Kerumutan Bagikan Masker

Ahad, 07 Februari 2021 | 14:37:01 WIB | Di Baca : 835 Kali
Cegah Penyebaran Covid-19, Bhabinkamtibmas Polsek Kerumutan Bagikan Masker

SeRiau - Polsek Kerumutan melalui Bhabinkamtibmas turun langsung melakukan antisipasi penyebaran Covid-19. Kegiatan dilakukan dengan membagikan masker  kepada masyarakat Desa Pangkalan Panduk, Ahad (7/2/2021).

Bhabinkamtibmas Desa Pangkalan Panduk Bripka Mujiono SH mengatakan pembagian masker tersebut diberikan kepada masyarakat yang melintas di depan  Mako Polsek Kerunutan.

"Pembagian masker ini bertujuan untuk memutus mata rantai Covid-19," ujarnya. 

Selain itu, masyarakat juga diminta untuk disiplin menerapkan protokol kesehatan lainnya, di antaranya ialah menjaga jarak, menghindari kerumunan dan mencuci tangan dengan sabun.

"Mari kita selalu mengikuti protokol kesehatan yang ada, dan kita berdoa semoga wabah ini cepat berlalu dari negeri kita tercinta," tutup Bripka Muji. (**H)


Berita Terkait +
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Pererat Silaturahmi, Siwo PWI Riau dan Bank BJB Gelar Buka Bersama

2

PLN Siaga Pastikan Keandalan Pasokan Listrik Selama Idul Fitri 1445 H

3

Dukung Mudik Kebangsaan, PT KPI Unit Dumai Turut Melepas Rombongan Pemudik dengan Dua Unit Bus Gratis

4

Rangkaian Ramadan Ceria UMRI Ditutup dengan Buka Puasa Bersama

5

Disponsori Perusahaan Migas, DPP PKWACI Sukses Buat Acara Berbuka Puasa dan Berbagi Paket Lebaran