MENU TUTUP

Kabupaten Mukomuko, Bengkulu, Kembali Diguncang Gempa, Kali Ini 5,3 M

Ahad, 18 Oktober 2020 | 05:40:04 WIB | Di Baca : 1752 Kali
Kabupaten Mukomuko, Bengkulu, Kembali Diguncang Gempa, Kali Ini 5,3 M

SeRiau - Gempa bumi berkekuatan 5,3 magnitudo mengguncang Kabupaten Mukomuko, Bengkulu. Gempa terjadi pada Minggu (18/10) pukul 00.55 WIB. 

Menurut informasi dari BMKG, gempa berpusat di 125 Km Barat Daya Mukomuko, Bengkulu, di kedalaman 27 Km. Gempa ini tidak berpotensi tsunami. 

Sebelumnya, gempa juga sempat terjadi dua kali di Mukomuko yakni pada Kamis (15/10) dan Sabtu (17/10). Pada Kamis, gempa mengguncang dengan kekuatan 5,3 magnitudo, sementara pada Sabtu 5,4 magnitudo. Tak ada laporan kerusakan akibat gempa ini. (**H)


Sumber: kumparan.com


Berita Terkait +
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Di Gadang Gadang Bakal Maju di Pilwako Pekanbaru , Agung Nugroho dan Ade Hartati Ambil Fomulir ke PAN Kota Pekanbaru

2

Ambil Formulir Di PAN, Ade Hartati di Daftarkan Srikandi

3

TAF Daftarkan Agung Ke PDIP

4

Maju Pilkada, Mantan Wakil Bupati Rohil Daftarkan Diri ke PDI P Rokan Hilir

5

Bahas LKPJ 2023, Ketua DPRD Rohil Singgung Naiknya Angka Kemiskinan