MENU TUTUP

Harapan Pebalap Suzuki di GP Austin Akhir Pekan Ini

Selasa, 09 April 2019 | 07:58:51 WIB | Di Baca : 1059 Kali
Harapan Pebalap Suzuki di GP Austin Akhir Pekan Ini

SeRiau - Sebagai pebalap baru Suzuki Ecstar, Joan Mir punya harapan tinggi di GP Austin yang akan berlangsung akhir pekan ini. Rekan satu tim Alex Rins itu berharap tidak ada masalah seperti balapan sebelumnya.

Mir mengalami masalah pada bagian belakang motor, sehingga harus masuk ke pit dan tidak bisa finis. Demikian dilansir laman motorsport.com, Selasa (9/4/2019).

“Saya sangat kecewa. Sejak lap pertama, saya tidak punya traksi. Tidak punya feeling yang baik dengan motor. Masalah ini semakin buruk dan buruk. Saya tidak bisa mencetak catatan waktu dari lap pertama di FP1,” kata Mir.

Namun, untuk balapn selanjutnya dia menginginkan tidak menemukan masalah itu lagi pada motor. Sekarang ini, tim sedang mencari permasalahan yang dialami Mir beberapa waktu lalu.

"Satu-satunya hal yang dapat kami lakukan adalah memeriksa apa yang terjadi, untuk belajar dan mencoba memastikan bahwa ini tidak akan terjadi lagi pada balapan selajutnya," kata dia. (**H)


Sumber: KOMPAS.com


Berita Terkait +
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

BAN-PDM Provinsi Riau Gelar Rakorda Pertama, Sebanyak 2062 Satuan Pendidikan di Akreditasi Tahun Ini

2

SE Kadisdik Riau Tentang Larangan Perpisahan di Hotel Dinilai Forkom Waktunya Kurang Tepat

3
Ketua TKD: Ini Kemenangan Masyarakat

Prabowo & Gibran Ditetapkan Jadi Presiden Wakil Presiden Terpilih

4

PT Putra Kemasindo di Sidak  Komisi IV,  Di Warnai Adu Mulut

5

ARA Perkuat Eksistensi Pendidikan di Provinsi Riau