MENU TUTUP

​Terduga Teroris di Rohil Pegang Peta Kantor Polisi

Kamis, 17 Agustus 2017 | 10:32:51 WIB | Di Baca : 2209 Kali
​Terduga Teroris di Rohil Pegang Peta Kantor Polisi
PEKANBARU,SeRiau - Terduga teroris yang diamankan Densus 88 beberapa hari yang lalu di Kabupaten Rokan Hilir (Rohil) ternyata memegang peta kantor-kantor polisi.   Terduga teroris berinisial AP merupakan operator pengumpul dana untuk sejumlah rangkaian kegiatan teror yang dilakukan di Indonesia. Mereka menyasar kapolisian sebagai objek teror karena dianggap mengganggu tujuannya menyebar paham khilafah radikal. Kapolda Riau, Irjen Pol Zulkarnain Adinegara menjelaskan kepada wartawan, Kamis (17/8/2017), jika terduga teroris tersebut menganggap polisi dan pemerintahan sebagai Thogut yang harus dimusuhi. "Sebenarnya tidak hanya Polisi yang mereka kategorikan Thogut, pemerintah. Hanya di tangan mereka menurut Densus 88 ada peta misalnya kantor polisi, memang itulah yang mereka anggap selama ini menghalangi rencana penyebaran paham Kilafah itu," sebutnya.(riplus)


Berita Terkait +
TULIS KOMENTAR +
TERPOPULER +
1

Kirim 3 Cabang ke FLS2N Seleksi Tingkat Nasional, Ini Target Kepala SMAN 13 Pekanbaru

2

Sekdisdik Riau Puji Penampilan Juara 1 FLS2N SMA. Ini Nama Pemenang Lomba

3

Ciptakan SDM Unggul, Edi Haryono Harapkan Tamatan SMK Akbar Kerja Sambil Kuliah

4

DPP PAN Beri Rekomendasi Ke Ade Hartati Untuk Pilwako Pekanbari

5

Siswa SMAN 7 Pekanbaru Peraih Juara di FLS2N dan Pra OSN Mendapat Apresiasi dari Sekolah